PURWOREJO, purworejo24.com – Kepengurusan PCNU Purworejo hasil mandataris Konfercab pada tanggal 12 Januari 2025 lalu, kini telah terbentuk pengurus dan disahkan oleh PBNU. Pengesahan dilakukan tertanggal sejak 21 Maret 2025….
purworejo terkini
Kantor Pertanahan Purworejo Percepat Pelaksanaan Pengadaan Tanah di Jogoboyo
PURWOREJO, purworejo24.com – Kantor Pertanahan Kabupaten Purworejo berupaya mempercepat Pelaksanaan Pengadaan Tanah di wilayahnya. Sejumlah kegiatanpun dilakukan diantaranya dengan melakukan Ekspos Penilaian dan Penyerahan Bahan Penilaian atas hasil Kegiatan Inventarisasi…
Sesajen: Mistis atau Dialektis?
Memaknai sesajen dalam tradisi Jolenan di Purworejo Ratriastu Ruciswandaru *Mahasiswa S2 Fakultas Psikologi Universitas Indonesia Sesajen, atau sering disebut sajen, berasal dari kata “sajian” yang merujuk pada makanan,…
Ketersediaan Pasokan Pangan Aman, Kelompok Tani di Purworejo Dapat Bantuan Alat Pertanian
PURWOREJO, purworejo24.com – Wakil Menteri Pertanian RI, Harvick Hasnul Qolbi ST, menyerahkan Bantuan Alat Pertanian APBN kepada sejumlah Kelompok Tani di Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah.
Lolos dan Dapat Nilai Tertinggi dalam Uji CAT, Dua Warga Desa Banyuasin Separe Resmi Dilantik Sebagai Perangkat Desa
LOANO, purworejo24.com – Pemerintah Desa Banyuasin Separe, Kecamatan Loano, Purworejo, Jawa Tengah, menggelar kegiatan Pengambilan Sumpah/ Janji dan Pelantikan Perangkat Desa Jabatan Kepala Seksi Kesejahteraan dan Kepala Dusun Gunung Asem,…
Atasi Kemiskinan, Pemkab Purworejo Bedah 264 Rumah Tidak Layak Huni dan 162 Sarana Peribadatan
PURWOREJO, purworejo24.com – Pemerintah Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah, melalui Dinas Perumahan Rakyat, Pemukiman, dan Pertanahan (Dinperkimtan) Kabupaten Purworejo menyerahkan Bantuan Sosial perbaikan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) dan Hibah Sarana…
Perbukitan Menoreh di Purworejo Terbakar, Petugas Lakukan Pemadaman Manual
PURWOREJO, purworejo24.com– Kebakaran hutan kembali terjadi di Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah. Kali ini kebakaran melanda perbukitan Menoreh ikut di Desa Jati, Kecamatan Bener.
Ribuan Peserta Antusias Ikuti Heritage Walking Tour di Purworejo
PURWOREJO, purworejo24.com – Jalan sehat bertajuk Heritage Walking Tour memuncaki rangkaian peringatan Hari Jadi ke-75 DPRD Kabupaten Purworejo pada Minggu (5/11/2023).
Sosialisasikan Pemilu di Masyarakat, KPU Purworejo Gelar Kirab Pemilu 2024
PURWOREJO, purworejo24.com – Plt Bupati Purworejo, Jawa Tengah, Yuli Hastuti SH, melepas Kirab Pemilu 2024 Kabupaten Purworejo, di depan pendopo Kabupaten Purworejo, pada Minggu (5/11/2023).
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.

Anda harus log masuk untuk menerbitkan komentar.